Blogger

Senin, 01 Juli 2013

Menampilkan 2 Table pada SQL

Perintah!
·         Buat 2 table yaitu table karyawan (nik, nama, alamat, jabatan) dan table gaji (nik, gaji, tunjangan).
·         Tampilkan nik, gaji dan total gaji dalam 1 table
·          
Masuk kedalam program dan create table untuk membuat table

Buat table yang ke-dua yaitu table gaji

Tampilkan nik, gaji dan total gaji dalam 1 table. Untuk mencari total gaji caranya = gaji*12 (bulan dalam 1tahun), seperti dibawah ini:


Tidak ada komentar:

Posting Komentar