Blogger

Sabtu, 06 Juli 2013

UseCase Diagram


Penjelasan :

Situasi : perpanjang pajak kendaraan di samsat
Logika :
1.     Pemilik datang ke samsat lalu melakukan cek fisik ke petugas cek fisik
2.     Setelah selesai melakukan ccek fisik, pemilik di kasih berkasi fisik kendaraan nya.
3.     Pemilik mendatangi loket untuk memberikan hasil berkas fisik kendaraan nya.
4.     Lalu petugas loket memproses hasil berkas, dan setelah itu petugas loket memberikan kwitansi pembayaran pajak kendaraan si pemilik
5.     Pemilik mendatangi kasir untuk membayar pajak kendaraan nya.
Setelah pembayaran selesai, pegawai memberikan stnk baru.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar